cara membuat soto blora yang mantap dan unik-soto blora adalah sebuah makanan khas daerah,untuk membuatnya anda tidak usah susah , karena saya akan menuliskan resep membuat soto banten di bawah.
biasanya soto blora ini sajikan didalam sebuah mangkuk,untuk mrnambah ketertarikan peminat soto anda bisa menahbah berbagai macam bahan seperti kerupuk udang atau yang lainnya.
untuk mendapatkannya anda bisa beli,tetapi untuk lebih puas anda bisa membuat sendiri dengan tangan anda selanjutnya saya akan tuliskan artikel ,tanpa basa-basi langsung saja.
bahan yang harus di lengkapi untuk membuat soto blora yang mantap dan unik,antara lain:
- 1/2 ekor ayam
- 1 1/2 sdm garam
- 1 1/2 liter air
- 3 sdm minyak,untuk meenimis
Bahan pelengkap membuat soto blora:
- 150 gram tauge,seduh air panas
- 1 batang daun bawang,iris halus
- 2 batang seledri,iris halus
- kecap manis secukupnya
Bumbu yang di haluskan
- 7 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih 1 1/2 sdt merica
- 1 sdt ketumbar
- 1/4 sdt jinten
- 1/2 sdt kaldu instan(jika suka)
Bumbu lainnya
- 2 lembar daun salam
- 4 lembar daun jeruk
- 1 batang serai,memarkan
- 3 cm lengkuas,memarkan
- 1 sdt gula putih
- rebus ayam bersama garam hingga matang.Angkat,suwir -suwir,sisihkan air rebusanya untuk kuah soto. tumis bumbu yang dihaluskan hingga harum,tambahkan daun salam,daun jeruk,serai,dan lengkuas, tumis lagi hingga bumbu matang,angkat dan masukan dalam air kaldu,
- tambahkan garam putih,masak hingga bumbu meresap.tambahkan tauge dan ayam suwir di dalam mangkuk.siram dengan aair kuah soto yang masih panas,beri daun bawang ,seledri,dan kecap.sajikan dalam ke adaan hangat.
demikian airtekel tentang makanan daerah ,,,yaitu soto blora,yang mengoyangkan lidah semoga bermanfaat ..
ConversionConversion EmoticonEmoticon